Pendaftaran Pelatihan

Petunjuk :

Harap memilih Status Pegawai terlebih dahulu, dengan ketentuan

  1. Pegawai ASN (PNS dan P3K) harap mengisikan NIP
  2. Pegawai Non ASN harap mengisikan NRP
  3. Pegawai Lainnya (konsultan, TNI/Polri, dll) harap mengisikan NIK
Syarat Peserta :

  1. Para Pejabat Tinggi Pratama di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  2. Para Pejabat Administrator di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  3. Para Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  4. Para Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  5. Para Kepala Balai Teknik di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  6. Seluruh Pejabat Fungsional Penata Kelola dan Penata Laksana Jalan dan Jembatan di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga.
  7. Seluruh Anggota Dewan Pengurus Pusat Asosiasi Profesi Jabatan Fungsional Penata Kelola dan Penata Laksana Jalan dan Jembatan.
  8. Seluruh Anggota Dewan Pengurus Daerah Asosiasi Profesi Jabatan Fungsional Penata Kelola dan Penata Laksana Jalan dan Jembatan.
  9. Para Pejabat Fungsional Penata Kelola dan Penata Laksana Jalan dan Jembatan di Lingkungan Pemerintah Daerah.

Direktorat Bina Teknik Jalan dan Jembatan - Webinar Penerapan Manajemen Risiko sebagai Instrumen Mitigasi Temuan Audit serta Tindak Lanjut Pengaduan dan Temuan Audit di Lingkungan Direktorat Jenderal Bina Marga

Maks ukuran file 1 MB dengan format (pdf). Format surat dapat anda lihat disini

Format Penulisan : Nama Instansi (Eselon 3, Eselon 2)

Kembali ke halaman daftar diklat